[New post] Pendidikan Anak Cacat



Pendidikan Anak Cacat

A. Fatih Syuhud | 3 Juni 2011 pada 3:27 pm | Categories: Blog Indonesia | URL: http://wp.me/p1PVN-16m

Pendidikan Islam Anak Cacat atau berkebutuhan khusus. Seri tulisan pendidikan Islam untuk muslim.
Oleh A. Fatih Syuhud
Ditulis untuk Buletin Siswa MTs dan MA Al-Khoirot
Ponpes Al-Khoirot Malang

Saat menjelang kelahiran seorang anak, harapan utama dari calon ayah dan ibu terhadap anak adalah: semoga si buah hati dapat lahir dengan selamat dan tidak cacat. Anak yang menderita cacat fisik atau non-fisik sejak bayi, bagi orang tua,  adalah sebuah mimpi buruk. Namun, saat musibah itu datang, orang tua tentunya harus tetap menyambut kedatangannya dengan kedua tangan terbuka. Yang terpenting adalah bagaimana memperlakukan anak yang berkebutuhan khusus tersebut secara wajar dan istimewa sekaligus.
Baca tulisan ini lebih lanjut

Komentari tulisan ini


Trouble clicking? Copy and paste this URL into your browser: http://subscribe.wordpress.com


Jangan Lupa Jempolnya :


 

Dibutuhkan Bulan ini :

Paling Dibutuhkan :

Dibutuhkan Minggu Ini

© 2011 tutorial blogger indonesia PublisedSeo Template Blogger Converted Template by Hack Tutors.info