[New post] Pendidikan Anak Pejabat



Pendidikan Anak Pejabat

A. Fatih Syuhud | 7 May 2011 at 4:28 am | Tags: buletin el ukhuwah | Categories: Artikel Opini | URL: http://wp.me/p1PVN-162

Bagaimana sistem Pendidikan Anak Pejabat agar mereka menjadi pribadi yang berpotensi sebagai pemimpin masa depan yang salih, jujur dan pekerja keras
Oleh A. Fatih Syuhud
Ditulis untuk Buletin El-UKhuwah
Ponpes Al-Khoirot Putri

Anak pejabat adalah salah satu kelompok muda elite negeri ini yang berpotensi besar menjadi salah satu pionir atau pemimpin kemajuan Islam Indonesia ke depan di samping anak kyai, anak orang kaya dan anak habaib. Hal itu disebabkan karena mereka sudah menikmati beberapa keunggulan yang diperlukan untuk menjadi calon pempimpin. Seperti, ekonomi yang relatif mapan, figur kepemimpinan pada ayah atau ibu mereka yang menjadi pejabat.
Read more of this post

Add a comment to this post


Trouble clicking? Copy and paste this URL into your browser: http://subscribe.wordpress.com


Jangan Lupa Jempolnya :


 

Dibutuhkan Bulan ini :

Paling Dibutuhkan :

Dibutuhkan Minggu Ini

© 2011 tutorial blogger indonesia PublisedSeo Template Blogger Converted Template by Hack Tutors.info