Spam Blogger, Hapus atau Publikasikan?



Spam Blogger, Hapus atau Publikasikan?


Spam Blogger, Hapus atau Publikasikan?

Posted: 18 Mar 2011 08:46 PM PDT

Kita tahun beberapa bulan yang lalu Blogger menambahkan fitur anti spam di dashboard (baca: Memanfaatkan Sistem Komentar baru di Blogger). Nah, dengan fitur ini kita dimudahkan dalam menanggulangi spam. Spam di komentar itu sendiri bisa menjadi salah satu sebab terhapusnya suatu blog. Jadi, kita benar-benar terbantu dengan ini. Pertanyaan yang muncul kemudian adalah?

- Bagaimana cara blogger mmenentukan komentar spam?
- Komentar yang dinilai spam oleh blogger, ketika kita lihat kadang sama sekali bukan spam menurut kita?

Lalu, Ada dua pilihan ketika kita masuk ke halaman filter spam di dashboard blogger. Kita bisa menghapusnya atau meloloskannya. Mana yang terbaik?


Pertama, Blogger menilai suatu komentar tergolong spam karena banyak faktor.
- Kesamaan kata atau kalimat yang berulang-ulang.
- Komentar yang sama persis yang di komenkan berulang-ulang dalam satu blog, meski di artikel yang berbeda.
- Link pengkomentar bermasalah, maksudnya adalah link alamat blog yang diisikan baik pada isi komentar, maupun pada nama pengkomentar.
- Dan banyak faktor lain yang tentu saya sendiri terbatas pengetahuannya...

Kedua, Komentar yang dinilai spam oleh Blogger, dan ternyata menurut kita adalah bukan spam, sebaiknya dihapus atau diloloskan?
Saya menganjurkan kepada Anda untuk menghapusnya saja karena,
- Sistem spam Blogger tentu sudah terintegrasi dengan sistem spam Google. Jadi, komentar yang dianggap spam oleh Blogger maka dianggap spam pulalah oleh Google.
- Banyaknya komentar spam tidak hanya bisa menjadi penyebab dihapusnya blog oleh Blogger, tapi dampak-dampak seperti tidak sehatnya blog di mesin pencari, sehingga posisi blog bisa turun di mata Google. Akhirnya traffic dari Google pun berkurang....

Selanjutnya, terserah Anda... Karena Blogger sendiri memberikan dua pilihan untuk Anda. Ini hanya anjuran dari pendapat saya, mungkin Anda berpendapat lain.... Salam Blogger...


Jangan Lupa Jempolnya :


 

Dibutuhkan Bulan ini :

Paling Dibutuhkan :

Dibutuhkan Minggu Ini

© 2011 tutorial blogger indonesia PublisedSeo Template Blogger Converted Template by Hack Tutors.info